Blog Content

Home – Blog Content

Installasi Microsoft Office 2010

Microsoft Office merupakan paket perangkat lunak produktivitas yang sangat populer di seluruh dunia. Dikembangkan oleh Microsoft, suite ini terdiri dari berbagai aplikasi seperti Word untuk pengolah kata, Excel untuk spreadsheet, PowerPoint untuk presentasi, dan lainnya. Microsoft Office digunakan oleh individu, bisnis, dan institusi pendidikan untuk berbagai keperluan, mulai dari penulisan dokumen hingga analisis data yang kompleks.

Nah, tapi gimana sih caranya Installasi Aplikasi Microsoft Office 2010 di Komputer kita ?

Berikut adalah langkah-langkah mudah untuk menginstal Microsoft Office 2010 di Windows :

Unduh MIcrosoft Office 2010

1. Temen-temen bisa klik Link ini untuk Download Aplikasi nya [linktertaut].
 

2. Setelah Download selesai, cari file Microsoft Office di lokasi penyimpanan atau Local Komputer tempat anda meletakkan Aplikasi tersebut atau biasa nya ada di Folder Download.

3. Extract Aplikasi Microsoft Office, kemudian cari setup.exe Double Klik pada mouse akan muncul pilihan lalu pilih Yes.

4. Ceklist pada tulisan I accept the terms of this agreement, lalu klik “Continue”.

 

5. Klik Install Now untuk melakukan Proses Instalasi.

 

6. Tunggu sampai  proses instalasi sampai selesai.

 

7. Jika Proses Instalasi selesai maka akan menampilkan jendela Complete your Office experience kemudian Klik Close.

 

Jalankan Aplikasi Microsoft Office

Setelah instalasi selesai, buka salah satu Aplikasi disini saya membuka Microsoft Office Word melalui shortcut di Desktop atau melalui menu Start. Jika muncul seperti gambar dibawah maka pilih Don’t make changes

 

Selamat Menggunakan.

 

Microsoft Office adalah alat yang sangat penting untuk produktivitas, menawarkan berbagai aplikasi untuk memenuhi kebutuhan profesional dan pribadi. Dengan mengikuti langkah-langkah instalasi di atas, Anda dapat dengan mudah menginstal dan mengaktifkan Microsoft Office di komputer Anda.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Blog

Front End Dev

Back End Dev

Mikrotik

Network Computer

Services

FAQ's

Privacy Policy

Terms & Condition

Team

Contact Us

Company

About Us

Services

Features

Our Pricing

Latest News

@ 2024 Tim Creative Awonapakarya